Wednesday, October 11, 2023

Proses Tanpa Harus Protes

 

BismillAhirrAhmanirrAhiim

Assalamua'laikum wr.wb

Dalam setiap Cita-cita,keinginan ,Tujuan Besar atau kecil,pastilah akan menemui yang nama nya Proses,bahkan sebelum terjadi nya Kegiatan mau pribadi atau kelompok akan menemui proses.

Seperti contoh nya mengkonsep suatu kegiatan yang akan dintuangkan dalam rapat ada rapat kecil dulu,atau di sebut proses perencanaan Musyawarah,apa yang akan di bawa saat rapat nanti,apa yang mau di hidangkan,sampai sebelum terjadi nya Rapat.

Singkat nya sampailah kepada waktu yang telah di siapkan,untuk kegiatan yang baik biasa nya memerlukan minimal 2 sampai 3 x pertemuan,yang ini pun adalah sebuah proses.

Singkat cerita lagi,di mulailah satu kegiatan,dengan konsepan yang matang dengan team yang sudah Profesional di bidang-bidang nya,saat memulai satu kegiatan jika misalkan itu perdagangan,tentu tidak akan langsung berjalan seperti apa yang di rencanakan,banyak kemungkinan berjalan sangat pelan,artinya disanalah di butuhkan Waktu,biaya,tenaga,segala resiko dan yang utama nya Mental yang Kuat.hal ini tidak akan menjadi proses yang baik,saat tidak kita melalui proses yang baik,yaitu menkonsep dengan matang. 

Hal ini bukanlah satu ketakutan dalam memulai usaha,namun upaya meminimalisir segala kemungkinan buruk,yang tidak pernah di harapkan datang,namun bagaimana cara nya kegiatan tetap beejalan dan mencapai tujuan yang di inginkan.Dalam hal ini bisa proses pendek bisa panjang bahkan bisa sangat panjang atau bahkan gagal.

"Sesungguhnya Allah telah menciptakan takdir-takdir seluruh makhluk lima puluh tahun sebelum menciptakan langit dan bumi." (HR Muslim No. 2653).

Lantas bagaimana dengan Usaha kita? Di sanalah letak nya Iman,bagaimana kita mampu menerima apa yang Allah beri,dan itu pun merupakan proses,jika kita pernah mendengar atau melihat,orang yang sudah sukses saat ini,sejarah perjalanan nya ternyata gagal berulang kali,namun dia tidak patah semangat nya. Karna seorang muslim faham .

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:


كُتِبَ عَلَيْکُمُ الْقِتَا لُ وَهُوَ كُرْهٌ لَّـكُمْ ۚ وَعَسٰۤى اَنْ تَكْرَهُوْا شَيْــئًا وَّهُوَ خَيْرٌ لَّـکُمْ ۚ وَعَسٰۤى اَنْ تُحِبُّوْا شَيْــئًا وَّهُوَ شَرٌّ لَّـكُمْ ۗ وَا للّٰهُ يَعْلَمُ وَاَ نْـتُمْ لَا تَعْلَمُوْنَ

"Diwajibkan atas kamu berperang, padahal itu tidak menyenangkan bagimu. Tetapi boleh jadi kamu tidak menyenangi sesuatu, padahal itu baik bagimu, dan boleh jadi kamu menyukai sesuatu, padahal itu tidak baik bagimu. Allah mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui."

(QS. Al-Baqarah 2: Ayat 216)

Kegagalan dan kesuksesan dalam kegiatan di dunia adalah bukan tolak ukur bahwa kita mendapat Sayang Allah,namun Allah yang Maha pengasih memberi kepada setiap mahluk,seluruh mahluk,jika manusia,baik dia iman atau kafir muslim atau bukan Allah dengan Maha Pengasih nya memberi kepada siapa yang Dia kehendaki (atas Ijjn Allah).

Namuj jika dia ber Iman,Allah berikan Kasih dan sayang nya,sebagian di Dunia dan banyak nya di akhirat kelak.

Catatan nya adalah teruslah berupaya,dan niatkan mencari Ridho Allah,dan jangan perputus Asa dalam Rahmat Allah.

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:


وَا لَّذِيْنَ كَفَرُوْا بِاٰ يٰتِ اللّٰهِ وَلِقَآئِهٖۤ اُولٰٓئِكَ يَئِسُوْا مِنْ رَّحْمَتِيْ وَاُ ولٰٓئِكَ لَهُمْ عَذَا بٌ اَلِيْمٌ

"Dan orang-orang yang mengingkari ayat-ayat Allah dan pertemuan dengan-Nya, mereka berputus asa dari rahmat-Ku, dan mereka itu akan mendapat azab yang pedih."

(QS. Al-'Ankabut 29: Ayat 23)

" Gagal Ulang lagi,Jatoh Bangun Lagi " 

Saturday, October 7, 2023

Perdagangan Terbaik


 BismillAhirrAhmanirrAhiim

Assalamu'alaikum wr.wb

Sebagaiman Umat muslim ketahui,bahwa Manusia yang paling mulia di muka Bumi dan di akhirat nanti adalah Nabi Muhammad salallahu'alaihi wasallam ,semasa kecil selain menggembala Kambing,beliau itu seorang pedagang,beliau berdagang sangat mahir,mendagangkan barang-barang dagangan paman nya Abu Thalib,setelah dewasa bertemu dengan Siri khadijah RadiallAhuanhu,yang menjadi istri pertama nya sampai berusia 40tahun di masa awal kenabian nya,Nabi tidak berhenti berdagang,namun berubah pola berdagang nya,yaitu berdagang dengan Allah subhanahu wata'ala,karna Perdagangan terbaik adalah hanya dengan Nya.(Qs.35 Fatir 29).

Lalu bagaimana dong,perdagangan yang baik di antara kita,yaitu umat nya Rasul??? dikala kita harus tetap berdagang,bekerja,dll,mencari nafkah untuk keluarga yang juga merupakan kewajiban bagi Laki-laki khusus nya Para Suami.(Qs.4. An-Nisa' 34)

Mari kita Tunjukan,seperti Allah Berfirman dalam 

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:


يٰۤاَ يُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا هَلْ اَدُلُّكُمْ عَلٰى تِجَا رَةٍ تُنْجِيْكُمْ مِّنْ عَذَا بٍ اَلِيْمٍ

"Wahai orang-orang yang beriman! Maukah kamu Aku tunjukkan suatu perdagangan yang dapat menyelamatkan kamu dari azab yang pedih?"

(QS. As-Saff 61: Ayat 10)

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:


تُؤْمِنُوْنَ بِا للّٰهِ وَرَسُوْلِهٖ وَتُجَاهِدُوْنَ فِيْ سَبِيْلِ اللّٰهِ بِاَ مْوَا لِكُمْ وَاَ نْفُسِكُمْ ۗ ذٰلِكُمْ خَيْرٌ لَّـكُمْ اِنْ كُنْتُمْ تَعْلَمُوْنَ 

"(Yaitu) kamu beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan berjihad di jalan Allah dengan harta dan jiwamu. Itulah yang lebih baik bagi kamu jika kamu mengetahui,"

(QS. As-Saff 61: Ayat 11)

Artinya berupaya lah dengan iman,di kala sedang berkegiatan apapun,saat datang panggilan Allah dan Rasul nya bersegeralah,serta berniat bertujuan hanya mendapat Ridho Allah bukan Uang atau harta,yaitu menolong Agama Allah,selain itu lakukan perdagangan yang baik,benar adil tidak zalim dan menzalimi orang lain.

1. Bekerja,Berdagang,Jujur ,Adil,Amanah

2. Jangan lupakan kewajiban kepada Allah,dan tanggung jawab

Allah Subhanahu Wa Ta'ala berfirman:


وَاِ ذَا رَاَ وْا تِجَا رَةً اَوْ لَهْوًاٱنْفَضُّوْۤا اِلَيْهَا وَتَرَكُوْكَ قَآئِمًا ۗ قُلْ مَا عِنْدَ اللّٰهِ خَيْرٌ مِّنَ اللَّهْوِ وَمِنَ التِّجَا رَةِ ۗ وَا للّٰهُ خَيْرُ الرّٰزِقِيْنَ

"Dan apabila mereka melihat perdagangan atau permainan, mereka segera menuju kepadanya dan mereka tinggalkan engkau (Muhammad) sedang berdiri (berkhotbah). Katakanlah, "Apa yang ada di sisi Allah lebih baik daripada permainan dan perdagangan," dan Allah Pemberi Rezeki yang terbaik."

(QS. Al-Jumu'ah 62: Ayat 11)

Semoga kita semua dapat menjadi seperti yang Allah dan Rasul nya Inginkan.

Wallahualam bi syawal Assalamu'alaikum waraahmatullAhi wabarakatuh.


Tanaman Kopi dalam Pot Ember Bekas Cat


 Semakin sedikit nya lahan tanah kosong untuk dijadikan ladang,karna kebutuhan rumah tinggal yang semakin banyak,diakibatkan populasi peningkatan jiwa semakin meningkat,ini adalah hal yang alami yang bukan kita untuk mencibir segala sesuatu nya,namun justru bagaimana kita mesti berinovasi meng upsate,memikirkan bagaimana cara nya,di samping satu kebutuhan terpenuhi kebutuhan lain juga tetap terpenuhi.

Pemerintah susah menetapkan batas ketinghian area yang boleh di jadikan pemukiman penduduk dan yang harus di jadikan lahan hijau.Namun di balik itu, terkait kebutuhan nya belum di sediakan atau belum di berikan sokusi yang tepat agar semuanya terpenuhi,karna memang semua nya adalah kebutuhan Manusia,yang saat ini menjadi Hal yang Pokok.

Seperti di Cina,sangat padat sekali penduduk,hingga terkait bangunan rumah disana hanya memanfaat kan naik ke atas bukan ke samping melebar dan menghabiskan lahan.hal ini bisa di lakukan di negaea lain sebelum terjadi nya pemadatan yang tak terbendung.

1. Aturan pemerintah terkait kepemikikan hak tanah.

2. Aturan maksimal membangun luas bangunan rumah yang sudah di perhitungkan sampai minimal 50th ke depan.

3. Aturan lahan resapan dan lahan hijau di setiap rumah.

Sedikit informasi di atas,saya pernah mendengar sudah di buatkan aturan perundangan nya,namun mungkin belum tersosialisasikan atau sosialisasinya memerlukan waktu yang cukup panjang.Untuk itu tidak ada buruk nya jika yang membaca ini bisa menerapkan.selain baik untuk kita dan keluarga jelas baik untuk lingkungan umum.

Hal di atas adalah pembukaan saja,topik utama nya adalah Tanaman Buah dalam Pot yang bagaimana kita harus mulai sosialisasikan di setiap pekarangan rumah,di kota di desa di manapun,hal ini bertujuan menekan semakin tipis nya lapisan ozon,dan meningkatkan pasokan oksigen untuk kebutuhan Utama manusia,tanpa Oksigen kita mati,tanpa oksigen baik kita sakit. 

Jika berfikir tentang buah,tentu lebih mudah tinggal belanja ke Super market atau jongko buah-buahan yang banyak biaa kita jumpai di pinggiran jalan.

Namun bukan itu,saya rasa ini mengandung pendidikan,bagaimana kita menjaga lingkungan,dan bisa jadi langkah memulai usaha di bidang pertanian,yang di mulai dengan miniatur nya,praktek langsung,sebelum kita mulai ke lahan yang lebih besar.Saya rasa ini baik,kenapa suatu saat nanti,saat manusia sudah semakin banyak dan memadati Bumi ini,aneka sayuran dan buah adalah hal yang menjanjikan untuk di jadikan sumber pendapatan.

Hemat nya,jika setiap warga mengetahui,faham tentang ilmu pertanian secara mendalam,kita bisa menjadj raja,penyedia bahan tersebut,AlhamdulillAh Indonesia masih memiliki lahan yang luas,Namun kita lihat di negara-negara lain,selain kekurangan lahan,adapun tanah yang mereka miliki tidak sebaik tanah yang ada di Indonesia ini. Banyak yang berkata,surga nya dunia.

Allah tidak menciptakan segala sesuatu itu sia-sia (Qs.Ali-'Imran 191 ) beberapa wilayah ada keunggulan-keunggulan nya,Namun sedikit sekali manusia yang mampu memahami tanda-tanda kebesaran Allah. (Qs. Ar-Rad 3,Qs.An-Nahl 11 & 69)

Bisa saja itu adalah petunjuk Allah,memberikan tanah yang subur ,agar kita makmur dan menjadi pemasok kebutuhan Dunia.